Postingan
Menampilkan postingan dari April, 2012
Sandwich Jam Cookies (Eggless Cookies)
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Finally i make cookies again after so long, i just bought a book about cakes and cookies without egg or eggless cookies and cakes. This cookies are really delicious...i like the sweetness, it's not really sweet and so crunchy . all cakes and cookies for sale..for order send email to schyler9@gmail.com or sms to 0817730514 (sms only) / 085718840459 or inbox. BBM 2156C816
Brownies Kukus Tepung Beras (Eggless Brownies)
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Baru aja bikin brownies ini, waktu itu googling eggless cakes, eh ketemu resep ini di http://www.tanpagluten.com/2010/06/brownies-kukus-tanpa-telur.html . rasanya ga manis..mungking next time tambahin gulanya...resepnya aku tambahin choco chips sama wijen untuk toppingnya. Tekstur kuenya lembut tapi aga sedikit kenyal, mungkin karena tepung beras ya. Namanya aku ganti brownies kukus tepung beras. Brownies kukus tanpa telur bahan: 100 gr tepung beras 75 gr gulapasir 2 sdm margarine cair atau minyak sayur,atau mentega cair 5 sdm air 1 sdm cuka 8 sdm susu cair( bisa di ganti susu kedelai) 1 sdt baking powder 25 gr coklat bubuk ( optional) 1/2 sdt garam Cara membuat: 1 siapkan kukusan dan panaskan 2. campur semua bahan kering dan aduk dengan sendok 3. tambahkan bahan cair, aduk rata 4. masukkan ke cetakan yang telah di poles margarine. 5. kukus dengan api besar sekitar 15 menit, hidangkan
Brownies Tape Coklat Keju Kukus
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Cake ini lembut sekali, resepnya aku dapat dari www.sajiansedap.com. untuk tapenya aku modif jadi 200gr, kejunya aku kurangi jadi 50gr biar ga terlalu asin. all cakes and cookies for sale..for order send email to schyler9@gmail.com or sms to 0817730514 (sms only) / 085718840459 or inbox. BBM 2156C816
Cake Coklat Tapioka
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Cake ini dibuat tanpa telur, mentega dan tepung terigu (gluten free). Rasanya aga kenyal mungkin karena tepung tapioka ya, ga manis and moist di tengahnya. Resepnya aku dapat dari http://mama-rr.blogspot.com Bahan: 1. Tepung tapioka 115 gr. 2. Minyak sayur 120 ml. 3. Coklat bubuk 35 gr. 4. Santan kental instan 240 ml. 5. Gula halus 110 gr. 6. Gula palem 80 gr. 7. Chocolate chip 20 gr. 8. Baking powder 1 1/2 sdt. 9. Soda kue 1/4 sdt. Cara membuat: 1. Panaskan oven 190 derajat celsius kurleb 15 menit (oven gas). 2. Siapkan loyang muffin ukuran besar berlubang 12, alasi setiap lubang dengan mangkuk kertas. 3. Campurkan tepung tapioka, gula halus, gula palem, soda kue dan baking powder aduk hingga rata (dengan menggunakan sendok, tanpa menggunakan mikser), sisihkan. 4. Campurkan santan kental instan dan minyak sayur didalam wadah yang berbeda. Aduk hingga merata. Setelah merata, tuang adonan kedalam wadah yg berisi ca...
Risoles Singkong Ayam
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Karena ikut lomba kreasi singkong sabtu lalu jadi senang banget bikin kue or masakan dari singkong. kebetulan yg juara 1 kemarin bikin ini, eh jadi penasaran pengin bikin gimana caranya...so tanya deh sama mbah google and dapat lah resepnya...hasilnya enak...sangat mengenyangkan :) Bahan yang dibutuhkan : 1 kg singkong, 1 butir telur ayam, 1/4 kg kentang, 1 buah wortel, 2 ptg ayam bag dada/filet, 1 bungkus tepung panir, 2 siung bawang putih, lada daun bawang danpenyedap secukupnya. Cara membuatnya : Kupas singkong dan parut halus. Bentuk menjadi bulatan kecil. Tipiskan dengan menekan pakai botol membentuk lembaran tipis sebagai kulitnya. Letakkan diats tutup panci dengan air mendidih selama 2 menit. Kentang, wortel, seledri diiris tipis dan ditumis bersama bumbu yang dihaluskan. Ambil kulit yang sudah matang. Isi dengan sayur yang sudah ditumis. Gulung pelan-pelan sehingga tidak merusak kulitnya. Celupkan dalam telur yang sudah dikocok. Lumuri dengan tepung panir (dengan cara dig...
Bolu Kukus Tape Cinta
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Sebenarnya namanya Bolu kukus tape, tapi karena buatnya pake loyang cinta jadilah bolkus tape cinta..hehe. Cake ini lembut banget and rasanya gurih manis gitu. Bahan-bahan/bumbu-bumbu : 2 butir telur 100 gram gula pasir 1 sendok teh emulsifier (sp/tbm) 100 gram tepung terigu protein sedang 100 gram tape singkong 100 ml santan kental instan 7 tetes pewarna kuning 1/2 sendok teh garam 25 gram minyak goreng 1 sendok makan wijen sangrai Cara Pengolahan : Blender tape singkong dan santan sampai lembut. Sisihkan. Kocok telur, gula pasir, garam, dan emulsifier sampai mengembang. Masukkan tepung terigu sambil diayak bergantian dengan campuran tape singkong sambil dikocok perlahan. Tambahkan pewarna kuning. Aduk rata. Masukkan minyak goreng, garam, dan wijen. Aduk rata. Tuang di loyang tulban diameter 18 cm yang dioles dan dialas kertas roti. Kukus 15 menit dengan api sedang. Untuk 10 potong www.saj...
Brownies Tape Keju
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Brownies ini enak banget, padat tapi lembut. hari ini dibawa ke kantor sama honey untuk bu Nenden yg order brownies tapi (bu Nenden doyan tape, ini kedua kalinya beliau order cake yg berbahan dasar tape). tapenya aku tambah 50gr dari resep asli, jadinya enak banget perpaduan antara tape dan manisnya coklat putih. resepnya aku dapat dari sini, dengan sedikit modifikasi. http://mama-rr.blogspot.com/2010/01/brownies-tape-singkong.html
Eggless Brownies (Brownies Tanpa Telur)
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Pagi ini bikin brownies tanpa telur untuk pertama kalinya, hasilnya enak...ga terlalu manis and lembut...emang ga sebantet brownies telur tapi rasanya ga kalah kok. Resepnys aku ambil dari sini http://www.myresep.com all cakes and cookies for sale..for order send email to schyler9@gmail.com or sms to 0817730514 (sms only) / 085718840459 or inbox. BBM 2156C816
Cake Singkong Strawberry
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Hari ini di RW ada lomba membuat kreasi masakan dari bahan singkong dalam rangka memperingati hari ulang tahun Kota Depok, kebetulan aku di daulat untuk jadi peserta sama pengurus RT...so jadilah aku buat Cake Singkong yg aku hias dengan buttercream dan strawberry. Alhamdulillah dapat juara III...not bad for a person who's doing this for the first time :) all cakes and cookies for sale..for order send email to schyler9@gmail.com or sms to 0817730514 (sms only) / 085718840459 or inbox. BBM 2156C816
Super Moist Eggless Chocolate Cake (Cake Coklat Lembut Tanpa Telur + Mentega)
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Cake ini ga sengaja aku bikin pas lagi googling resep untuk cupcake ketan hitam...eh malah ketemu nih kue. Selama ini kalo bikin kue pasti harus ada telur + mentega, dua bahan ini bagai belahan jiwa yg ga bisa dipisahin. tapi sedihnya emir ga pernah bisa makan kue buatan mamanya karena dia alergi telur and susu sapi...kebayang ga sih dah cape2 bikin kue tapi anak sendiri ga bisa nyobain, apalagi dia sering banget minta kalo ngeliat ada yg makan..hikk..hik Sebelum bikin aku searching2 dulu nih apa benar nih cake bisa berhasil and rasanya enak...karena yg aku tau kalo bikin kue yah pake telur...klo mentega emang bisa diganti minyak sayur...yah ada rasa deg2 gagal takut bantet dsb pas bikin. but unbelievebale this is the most moist cake that i've ever made...Gila nih cake enak banget and leeemmmmbut banget...padahal ga pake telur or mentega...and bikinnya super mudah and cepat...yippe...akhirnya emir and papanya bisa nikmatin cake tanpa takut alerginya kambuh. :) R...